5 Burung dengan warna tercantik di dunia

Berbicara unggas yang satu ini tentunya terkenal dengan suara khasnya yang merdu akan tetapi tidak menutup kemungkinan bulu-bulu yang cantik yang berwarna warni itu bisa memikat hati para pecinta burung.Kami disini menyediakan 5 burung tercantik di dunia dan penjelasan singkat dari burung tersebut.Tentunya yang di kutip dari beberapa sumber terpercaya yang ada di media elektronik maupun media sosial.

1. Burung Cendrawasih

Burung cendrawasih adalah burung yang di temukan di wilayah indonesia timur seperti pulau-pulau selat torres,papua nugini dan australia.Burung ini terkenal dengan keindahan bulu-bulunya yang berwarna warni dan cantik terutama bulu yang sangat memanjang dan rumit yang  tumbuh dari paruh, oleh orang inggris burung ini di namakan  bird of paradise yang berarti burung dari surga. Cendrawasih memiliki banyak jenis tetapi yang lebih sering di kenal jenis dari genus Paradisaea, termasuk spesies tipenya, Cenderawasih kuning-besar.

Burung Cendrawasih

Menu utama dari burung cendrawasih adalah buah-buahan,biji serta serangga kecil,di habitat aslinya cendrwasih senang tiggal di hutan hujan lebat yang sulit di jangkau manusia,apalagi cendrawasih tergolong burung yang jarang menginjak tanah atau seringnya terbang di udara dan hinggap di pepohonan.

2. Burung merak 

Burung merak adalah jenis burung yang di temukan di wilayah ,India ,malaysia, Indonesia, bangladesh,pakistan,sri lanka,nepal dan bhutan.Merak terbagi  menjadi 3 jenis, dari ketiga  jenis merak akan tetapi yang lebih sering di kenal adalah jenis merak biru yang berasal dari  India, Sri Lanka,Bhutan,Nepal dan Pakistan . Sebelumnya jenis ini juga di temukan di Bangladesh, namun sekarang kemungkinan besar telah punah di sana.

Burung merak

Merak biru adalah jenis yang pling cantik dari beberapa jenis merak yang ada, terlihat dari segi perpaduan warna biru, hitam,putih,hijau,kuning  dan abu-abu.di habitat aslinya merak bertempat tinggal di hutan dataran rendah Adapun makanan untuk burung merak adalah Biji-bijian, rumput dan dedaunan serta serangga kecil, cacing, dan laba-laba.Burung merak mempunyi panjang sekitar 2,5 m.

3. Burung lorikeet pelangi

Burung  lorikeet pelangi adalah burung yang berasal dari wilayah indonesia timur, Australia, Papua Nugini, Kaledonia Baru, Kepulauan Solomon dan Vanuatu. burung tersebut kerap sekali memikat hati para pecinta burung dari warnanya yang hampir semua warna pelangi menempel  pada bulu-bulunya yang halus.

Burung lorikeet pelangi

Di habitat aslinya lorikeet pelangi terdapat pada hutan hujan dan semak-semak pantai,adapun menu mkanannya adalah buah-buahan, nektar, getah pohon, biji-bijian, dan serangga.

4. Burung Golden Pheasant

 Burung Golden Pheasant

Adalah salah satu burung asli negara china barat yang mempunyai warna-warna cantik di bulunya sehingga banyak memikat  hati orang yang melihatnya, Pheasant memiliki sifat dimorfisme seksual yang kuat.Pheasant Jantan mempunyai warna yang lebih cerah dari betina dan kaya warna serta memiliki ekor yang lebih besar dan panjang. Pheasant adalah jenis burung omnivora, Yang makan segala sesuatu dari buah dan sayuran, biji-bijian, akar, umbi, daun, serangga, belalang, keong dan siput.

5. Burung Keel Billed Toucan

Burung Keel Billed Toucan



Burung Keel Billed Toucan adalah burung  buas yang terdapat di amerika selatan burung tersebut  adalah lambang nasional dari negara belize,di habitat aslinya ia menghabiskan waktunya di knopi hutan hujan,makanan  utamanya adalah serangga,cacing dan siput.namun burung satu ini adalah burung yang cantik dan sangat indah untuk di pandang.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »